Home » » » » » Harga Handphone Sony Xperia U ST25i Spesifikasi dan Review

Harga Handphone Sony Xperia U ST25i Spesifikasi dan Review

Info Ponsel Sony Xperia - Harga handphone Sony Xperia U ST25i sangat murah, namun untuk gadget sekelasnya Sony Xperia U bukan produk gadget yang murahan. Hal ini dapat dibuktikan dengan berbagai fitur keren dan juga mesin yang mampu memberikan kinerja tingkat tinggi untuk menjalankan berbagai aplikasi keren yang terinstall dalam HP keren ini.

Layar sentuh selebar 3.5 inchi dengan resolusi 480x854 pixel menjadi andalan Xperia U, menggunakan panel LED-baclite LCD dengan 16 juta warna membuat tampilan ponsel yang satu ini mejadi lebih jernih dan sangat jelas. Layar anti gores untuk gadget kelas menengah besutan Sony ini dilengkapi dengan teknologi Mobile Bravia Engine. Teknologi layar canggih tersebut membuat tampilan gambar maupun video nampak nyata dan lebih hidup.

Kamera yang diusung oleh Xperia U menggunakan resolusi 5 megapixel yang mampu mengabadikan moment dengan kecepatan yang sangat luar biasa. Hanya membutuhkan sekitar satu detik untuk berpindah dari sleep mode ke mode bidikan aktif, kecepatan yang luar biasq yang pernah ada pada kamera ponsel. Dengan resolusi kamera primer tersebut mampu menghasilkan gambar dengan resolusi 2592 x 1944 pixel dan rekaman video HD yang sangat menawan, kamera primer ii juga sudah dilengkapi dengan fitur autofokus dan LED Flash. Namun sayang untuk kamera depan masih menggunakan kamera VGA namun sebagai kamera mid-end sudah cukup menarik untuk ber-selfie ria.

Mengusung sistem operasi Android v2.3 (Gingerbread) yang masih bisa di upgrade ke tingkat yang lebih tinggi menjadi daya tarik tersendiri bagi para pecinta gadget kelas menengah. Namun prosesor yang diusung oleh Xperia U juga tidak bisa dipandang sebelah mata. Menjejalkan prosesor STE U8500, Dual-core 1 GHz, GPU DB8500 sudah mampu memberikan kinerja dengan kecepatan tinggi untuk Xperia U menjalankan berbagai aplikasi Android yang terinstall dalam HP ini. Memori yang diselipkan juga sudah cukup besar dengan memori 4GB internal dan RAM 512MB mampu mendukung kinerja prosesor menjadi lebih cepat.

Dengan spesifikasi Sony Xperia yang spserti di ungkapkan di atas, ponsel ini masih layak dimiliki untuk menemani pecinta gadget dalam menikmati hiburan dan berkomunikasi. Sebagai alat untuk mengabadikan moment terbaik juga masih masuk kategori di atas rata-rata. Berikut adalah harga yang ditawarkan untuk Sony Xperia U ST25i dan spesifikasi lengkapnya.

Harga Ponsel Sony Xperia U ST25i second adalah Rp 900.000

Harga Handphone Sony Xperia U ST25i

Spesifikasi Handphone Sony Xperia U ST25i

JARINGAN
2G GSM 850 / 900 / 1800 / 1900
3G HSDPA 900 / 2100

LAYAR
LED-backlit LCD, capacitive touchscreen, 16 juta warna
Ukuran 3.5 inch 480 x 854 pixels, Multitouch, up to 4 fingers, Scratch-resistant glass, Sony Mobile BRAVIA Engine, Timescape UI

Ukuran/Berat   
112 x 54 x 12 mm / 110 gram

FITUR   
Android OS, v2.3 (Gingerbread)
Processor STE U8500, Dual-core 1 GHz, GPU DB8500
Browser    HTML5, A-GPS
Messaging: SMS(threaded view), MMS, Email, Push Mail, IM
Java via Java MIDP emulator, Fitur tambahan: Adobe Flash, Stereo FM radio with RDS, SNS integration, Active noise cancellation with dedicated mic, Google Search, Maps, Gmail,YouTube, Calendar, Google Talk
Video Player MP4/H.263/H.264/WMV player
MP3 Player MP3/eAAC+/WMA/WAV player
Audio Record

KAMERA   
Primer    5 MP, 2592 x 1944 pixels, autofocus, LED flash
Sekunder VGA
Video Record 720p@30fps, video light

MEMORY   
RAM 512MB
Internal 4 GB
Eksternal Tidak Ada

KOMUNIKASI DATA   
3G HSDPA 14.4 Mbps, HSUPA 5.76 Mbps
EDGE Up to 296 kbps
GPRS Up to 107 kbps
WLAN Wi-Fi 802.11 b/g/n, Wi-Fi hotspot, DLNA
Bluetooth v2.1 with A2DP, EDR
USB/Port microUSB v2.0, USB On-the-go support

AUDIO   
Vibration, MP3 ringtones
3.5mm jack audio
Speakerphone Sony 3D surround sound audio technology

BATERAI
Li-Ion 1320 mAh
Standby    Up to 260 jam (2G) / Up to 472 jam (3G)
Talk Time Up to 6 jam (2G) / Up to 5 jam (3G)

Share this article :
 
Copyright © 2013. Handphone dan Smartphone Sony Xperia - All Rights Reserved
Proudly powered by Blogger